PortFolio

banyak sekali orang ngomong mengenai Portfolio, baik itu pribadi maupun untuk kepentingan perusahaan,
lalu, apa sebenarnya yang disebut dengan Portfolio tersebut?

Dalam manajemen strategis dan pemasaran, istilah portofolio digunakan untuk menunjukkan sekumpulan produk, proyek, layanan jasa atau merk yang ditawarkan untuk dijual oleh suatu perusahaan. (sumber: wikipedia)

Umumnya Portfolio ini digunakan oleh profesi desain grafis, desain interior, desain web, arsitek, fotografer, jurnalistik dll.

Dengan portfolio, Sobat bisa menunjukan kemampuan dan kreativitas melalui berbagai hasil karya yang telah dihasilkan. Portfolio bisa berfungsi sebagai alat promosi diri yang efektif untuk meningkatkan nilai jual Sobat.



Bagi saya sendiri, Belum banyak Project yang digarap, beberapa diantaranya cuma project "foto amatir" dengan Atya Asriyanti Inayatullah pemilik atyabeautiq.com dan juga atyapunyamimpi.blogspot.com

sedikit beberapa foto yang saya ambil dengan Ms. Atya (Pacar saya :D)







Model       : Atya
Wardrobe    : Nalacity
Photographer: Sofwan Light





No comments:

Post a Comment